3 Manfaat Kentang untuk Kulit Wajah, Wanita Pasti Suka

3 Manfaat Kentang untuk Kulit Wajah, Wanita Pasti Suka

--

oganilir.co - Kentang merupakan sejenis tanaman umbi yang banyak dijadikan sebagai bahan makanan di berbagai budaya. 

Di banyak negara khususnya di Indonesia, kentang sering dimasak dan dikonsumsi dalam berbagai bentuk seperti goreng, rebus, tumbuk, atau diolah menjadi hidangan lainnya.

Kentang juga kaya akan karbohidrat, serat, dan beberapa nutrisi penting seperti vitamin C dan vitamin B6. Tak hanya itu ternyata kentang memiliki manfaat yang sangat baik kecantikan wanita.

Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

BACA JUGA:Catat ini 3 Manfaat Buah Sirsak Bagi Kesehatan Kulit yang Tak Terduga

BACA JUGA:4 Khasiat Daun Kemangi Bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui, Nomor 2 Anak Muda Wajib Tahu

1. Mencerahkan kulit

Untuk merasakan manfaat agar kulit tampak cerah, kentang bisa diaplikasikan menjadi masker.

Caranya parut kentang dan oleskan pada wajah selama 30 menit, lalu bilas. Lakukan berulang setiap dua hari sekali, dan rasakan manfaatnya.

2. Mampu mengangkat sel kulit mati

BACA JUGA:3 Manfaat Ubi Jalar untuk Kesehatan Kulit, Wanita Pasti Suka

BACA JUGA:Catat, ini 3 Manfaat Buah Kelengkeng untuk Kesehatan Tubuh

Kentang juga bisa menjadi scrub alami untuk kulit, yakni dengan cara diparut lalu digosokan pada wajah.

Lakukan kegiatan itu selama 10 menit, rasakan kulit lebih bercahaya dan segar.

Sumber: