Yamaha Gear 125 2025: Teknologi Terkini, Harga Kompetitif, dan Kredit DP mulai Rp2 Juta

Yamaha Gear 125 2025: Teknologi Terkini, Harga Kompetitif, dan Kredit DP mulai Rp2 Juta

Yamaha Gear 125--

Yamaha Gear memiliki Fitur SSS (Stop dan Start System) yang berfungsi untuk membantu menghemat bahan bakar dengan cara mematikan mesin secara otomatis saat berhenti di lampu merah atau kemacetan.

Dilengkapi juga dengan Smart Motor Generator (SMG) yang memberikan suara starter halus dan minim getaran saat menyalakan motor.

BACA JUGA:Upadate Harga Yamaha Mio Z 2018 Terbaru Maret 2025: Kendaraan Ekonomis dengan Performa Handal

BACA JUGA:Yamaha YZ-Series Meluncur di IIMS 2025, Model Lengkap dan Harganya Terjangkau

Rancangannya dibuat agar nyaman dikendarai dalam waktu lama dan mudah dikendalikan dalam kemacetan.

Tersedia power socket untuk mengisi daya smartphone, double hook untuk membawa banyak barang, serta pijakan kaki anak (child footrest) yang sangat cocok untuk keluarga muda.

Untuk pengguna yang mencari tampilan premium, Yamaha Gear 125 S Version hadir dengan sentuhan matte dan fitur smart key system (keyless) yang menambah keamanan dan gaya.

BACA JUGA:Yamaha PG-1 versi 2025: Motor Bebek Rasa Trail dengan Harga Kompetetif

BACA JUGA:Yamaha MX King 150 Meluncur, Desain Sporty dan Mesin 150 cc Lebih Bertenaga

Harga Yamaha Gear

Harga Yamaha Gear 125 dibedakan berdasarkan varian: 

- Yamaha Gear 125 Standard Version: mulai dari Rp18.200.000 (OTR Jakarta)

- Yamaha Gear 125 S Version: sekitar Rp18.920.000 (OTR Jakarta)

Simulasi Kredit Yamaha Gear 125

Berikut simulasi kredit untuk Yamaha Gear 125 Standard Version berdasarkan situs resmi Yamaha Credit Simulation dengan asumsi harga OTR Rp18.200.000 dan DP (uang muka) Rp2.000.000.

BACA JUGA:Yamaha Aerox 155 Desain Sporty dan Performa Tangguh, Skutik Besar Jadi Favorit Anak Muda

BACA JUGA:Skuter Matik Trail Yamaha Zuma 125 Diluncurkan di AS, ini Spesifikasinya

Sumber: