Ingin Rumah Bebas Nyamuk? Coba Tanam 9 Tanaman ini

Ingin Rumah Bebas Nyamuk? Coba Tanam 9 Tanaman ini

9 tanaman yang dapat mengusir nyamuk --

BACA JUGA:Jaga Kesehatan Rambut dengan Konsumsi 7 Makanan ini

6. Basil

Aroma basil memiliki efek mengusir nyamuk, membuatnya menjadi pilihan tanaman pengusir nyamuk yang efektif.

7. Rosemary

Selain digunakan dalam masakan, tanaman rosemary juga bisa membantu mengurangi nyamuk.

8. Marigold

Bunga marigold memiliki bau yang tidak disukai nyamuk, sehingga cocok ditanam di sekitar rumah atau taman.

9. Kemangi 

merupakan salah satu jenis tanaman yang sering digunakan sebagai lalapan untuk pelengkap bahan masakan. Meskipun demikian, kemangi ternyata juga bisa digunakan untuk mengusir nyamuk. Hal ini karena daun kemangi memiliki aroma menyengat yang tidak disukai oleh nyamuk. 

BACA JUGA:6 Jenis Makanan yang Wajib Dijauhi oleh Penderita Diabetes

Itulah 9 tanaman yang bisa membantu mengusir nyamuk dari rumah. Jika kamu ingin mengusir nyamuk, bisa mempertimbangkan salah satu dari sembilan tanaman di atas untuk ditanam di rumah.

Sumber: