Perolehan Suara MATAHATI di Kelurahan Indralaya Raya Unggul, Hasil Survei HDCU Unggul Sementara

Perolehan Suara MATAHATI di Kelurahan Indralaya Raya Unggul, Hasil Survei HDCU Unggul Sementara

Warga Ogan Ilir Tetap menyalurkan Hak Suaranya meski menggunak kursi Roda di PS 002 Jalan Guru-Guru Indralaya --

Persentase ini menempatkan mereka di bawah dua pasangan calon lainnya.

Hasil Quick Count LSI Pilgub Sumsel (Data Masuk 64,50 Persen):

1. Herman Deru - Cik Ujang (HDCU): 73,52%

2. Eddy Santana - Rizky Aprilia: 14,14%

3. Mawardi Yahya - RA Anita: 12,35%

Hasil quick count ini menunjukkan keunggulan yang cukup besar dari pasangan HDCU, meskipun data yang masuk baru mencapai 64,50 persen.

BACA JUGA:Pj Wako Prabumulih Gunakan Hak Pilih, Berharap Pilkada Damai

Hasil akhir tentunya masih akan ditunggu, namun angka ini memberikan gambaran awal mengenai preferensi pemilih di Pilgub Sumsel 2024.(Sid)

 

Sumber: