3 Manfaat Luar Biasa Kacang Mete untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui
Kacang Mete--
Tingginya kadar kolesterol jahat (LDL) dikaitkan dengan peningkatan risiko terjadinya penyakit jantung dan stroke.
Kacang mete dipercaya dapat menurunkan kadar kolesterol jahat LDL. Semua itu berkat serat, vitamin, dan mineral yang terkandung dalam kacang mete.
BACA JUGA:10 Manfaat Jahe untuk Kesehatan, Antioksidan dan Meningkatkan Sistem Kekebalan
2. Mencegah Kurang Darah (anemia)
Kandungan zat besi dan tembaga dalam kacang mete dapat mengoptimalkan kerja tubuh dalam memproduksi dan menggunakan sel darah merah.
Selain mencegah anemia, hal ini juga akan membuat kesehatan tulang, sistem kekebalan tubuh, saraf, serta pembuluh darah menjadi lebih baik.
BACA JUGA:5 Manfaat Buah Pir untuk Kesehatan, Nomor 2 Wanita Pasti Suka
3. Menjaga Kesehatan Tulang
Kacang mete mengandung kalsium dalam jumlah yang tidak sedikit. Dalam 100 gram kacang mete terkandung sekitar 37 mg kalsium. Hal ini menjadikan kacang mete sebagai salah satu makanan yang dianjurkan untuk menjaga kekuatan dan kesehatan tulang.
Sumber: